Menjembatani Pintu Ka'bah untuk Semua Difabel

termasuk bagi difabel dalam menjalankan ibadah, salah satunya ibadah umroh ke Tanah Suci yang penuh tantangan berat tetapi masih sepi dari riset untuk merumuskan solusinya. Masih ada "GAP" kalau kata orang BRIN... (kebetulan saya juga pernah menikmati perjalanan umroh).....

Mentadaruskan Difabel

Dalam peradaban masyarakat yang ideal, sesungguhnya difabel itu tidak ada, karena dalam peradaban tersebut, difabel tidak lagi dimaknai sebagai perkara atau kondisi yang dialami oleh seseorang secara individu, baik fisik, sensorik, mental maupun intelektual nya, tetapi bagaimana lingkungan peradaban melihat dan memaknai kondisi tersebut sebagai kondisi bersama, sebagai bagian tak terpisahkan dari ....